Wednesday, October 12, 2016

Cara Membuat Dropdown List di Microsoft Excel

Cara Membuat Dropdown List di Microsoft Excel

Kali ini kita akan mencoba membuat suatu list di Microsoft Excel seperti gambar dibawah ini :


Pertama ketikkan terlebih dahulu Nama Hewan dan Jenis diikuti dengan Nama-nama Hewan yang anda ketahui. Lalu buat juga Jenis data nya, contohnya Karnivora Herbivora dan Omnivora.
Setelah itu klik tab Data>Data Validation>Data Validation

Maka akan muncul window seperti gambar dibawah ini

Lalu pilih List pada dropdown Allow. setelah itu perhatikan gambar dibawah ini



Dari gambar diatas, terdapat langkah-langkahnya, anda bisa mengikutinya

Setelah anda berhasil membuat satu dropdown list, anda ingin mengaplikasikannya ke jenis hewan yang lain, anda cukup menarik(drag) dropdown tersebut kebawah, sehingga Hewan yang lain memiliki pilihan jenis yang sama
Sehingga akan terlihat seperti ini
Selamat mencoba :)


No comments:

Post a Comment